Kalimat Ucapan

15+ CONTOH Kata-kata Mutiara Ucapan Selamat Tahun Baru 2023 untuk Status di Media Sosial

Ucapan Tahun Baru lewat kata-kata mutiara ini banyak berisi doa dan harapan yang bisa menjadi penyemangat

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Ikrob Didik Irawan
TRIBUNjogja.com Hamim Thohari
Ilustrasi: Kata Mutiara Ucapan Selamat Tahun Baru 

TRIBUNJOGJA.COM - Ada banyak sekali cara yang dilakukan saat menyambut Tahun Baru 2023.

Di momen tersebut, biasanya orang-orang akan menyambutnya dengan berbagi ucapan selamat.

Agar terlihat lebih berkesan, kamu juga bisa menyampaikan ucapannya lewat kata-kata mutiara.

Ucapan Tahun Baru lewat kata-kata mutiara ini banyak berisi doa dan harapan yang bisa menjadi penyemangat untuk diri pribadi maupun orang lain yang membacanya.

Sebagai referensi, berikut inilah 20 kata-kata mutiara ucapan selamat Tahun Baru 2023 cocok dibagikan ke status di media sosial.

1. "Kebahagiaan adalah kekayaan baru. Kedamaian batin adalah kesuksesan baru. Kesehatan adalah kekayaan baru. Kebaikan adalah kesejukan baru. - Selamat Tahun Baru!"

2. "Awal dari sesuatu yang baru membawa harapan akan sesuatu yang hebat. Segala sesuatu mungkin terjadi. - Selamat Tahun Baru!"

Baca juga: 15+ Kalimat Motivasi dan Quotes untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Dalam Bahasa Inggris

3. "Jangan putus asa. Apa pun yang menjatuhkanmu, doakan agar kamu bisa bertahan dan berdiri. Tuhan mencintaimu sehingga kamu harus berjuang. Awali Tahun Baru dengan Tuhan di sisimu."

Ucapan Selamat Tahun Baru Bahasa Inggris untuk teman, sahabat, bestie, best friend
Ucapan Selamat Tahun Baru Bahasa Inggris untuk teman, sahabat, bestie, best friend (DOK. Pexels/Cottonbro Studio)

4. "Tidak ada yang bisa kembali ke masa lalu untuk mengubah apa yang telah terjadi. Jadi, isi saat ini untuk menjadikan dirimu masa depan yang indah. Selamat Tahun Baru."

5. "Semoga tahun baru ini membawamu ke dalam apapun yang kamu inginkan. Semoga semangat ini memberikanmu harapan dan awal baru yang menyenangkan. - Selamat Tahun Baru."

6. "Semoga Tahun Baru 2023 dipenuhi dengan kecerahan dan harapan sehingga kegelapan dan kesedihan menjauh dari hidupmu. - Selamat Tahun Baru!"

7. " Tahun Baru adalah tahun, harapan, resolusi, dan semangat baru. Selamat menyambut Tahun Baru yang menjanjikan dan memuaskan!"

Baca juga: Dua Baterai Tower Provider di Kulon Progo Digasak Maling, Polisi Buru Terduga Pelaku

8. "Sinar mentari selalu menerangi jalan manusia. Semoga Tahun Baru ini diberikan kebahagiaan dan kesuksesan selalu. - Selamat Tahun Baru."

9. "Ku doakan segala urusan dimudahkan, kesehatan dan kekuatan selalu diberikan. Selamat Menyambut Tahun Baru."

10. "Semoga di tahun baru ini apa yang telah kita usahakan semakin tinggi dan semakin banyak pula kebaikan yang kita terima. - Selamat Tahun Baru."

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved