Final Piala AFF 2020

Masih Ada Harapan, Garuda !

Tim Nasional Indonesia tumbang 0-4 pada laga leg pertama final Piala AFF 2020 melawan Thailand di National Stadium, Singapura.

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Mona Kriesdinar
AFP
Laga Timnas Indonesia lawan ,Thailand semalaman. 

Faktor kedua, ucapnya, Indonesia kebobolan gol cepat dari aksi Chanathip. Pemain berusia 28 tahun itu mencetak gol pada menit kedua. Situasi tersebut membuat Indonesia kesulitan untuk bangkit dari tekanan.

“Meski kalah dari Thailand, harapan Indonesia untuk membalikkan keadaan masih ada. Kami akan mempersiapkan tim lebih baik pada partai puncak Piala AFF 2020, Sabtu (1/1) nanti,” tukasnya. (kpc/igy)

Baca Tribun Jogja edisi Kamis 30 Desember 2021 halaman 01

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved