iPhone 13
Iphone 13 Rilis Ini Keunggulan Performa yang Ditawarkan
Salah satunya ialah dengan menggunakan chipset A15. Di mana chipset ini memberikan banyak kelebihan menarik yang patut untuk dicoba.
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Rina Eviana
Transistor ini memiliki peranan yang penting dalam memproses dan menyimpan data pada chipset.
Bukan hanya itu, iPhone 13 juga dilengkapi manufaktur 5 nanometer (Nm).
Namun, ini sama halnya dengan iPhone 12 kemarin, yang sama sama memiliki prosesor sinyal gambar baru, cache sistem dua kali lebih besar, masin tampilan baru, enclave yang aman, serta kompresi yang lebih baik.
Kemampuan ini memiliki dua inti yang berkinerja tinggi serta memiliki empat inti efisiensi yang tinggi pula.
Bukan hanya itu, iPhone 13 juga dilengkapi GPU dengan lima inti.
Hal ini akan memberikan daya untuk tampilan yang lebih terang.
Teknologi yang dibawa iPhone 13 ini akan meningkatkan pembelajaran mesin.
Analisis video real time dan analisis teks dalam video juga menghasilkan kemampuan yang lebih baik.
So, apakah kamu berminat meminang iPhone 13 dengan kelebihan pada chipset nya ini? (MG _ Siwi Anjarsari )
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/peluncuran-iphone-13-dan-iphone-13-mini.jpg)