Serie A

INTER MILAN: Joaquin Correa Resmi Gabung Nerazzurri

Inter Milan akhrinya mengumumkan penyerang baru mereka Joaquin Correa dari Lazio.

Penulis: Joko Widiyarso | Editor: Joko Widiyarso
Filippo MONTEFORTE / AFP
Penyerang Lazio Joaquin Correa selebrasi setelah mencetak gol di Liga Italia Serie A Lazio vs AC Milan di Stadion Olimpiade di Roma pada 26 April 2021. 

Sehingga, Nerazzurri pada prinsipnya dapat membuat kesepakatan dengan pemain dan klub untuk kemungkinan transfernya sebelum musim panas berakhir.

Namun, ini hanya Rencana B mereka, dan alasannya adalah karena Alexis Sanchez masih menderita cedera terus-menerus, sehingga klub tidak dapat mengandalkannya.

Akhirnya, klub Biru-Hitam lebih memilih untuk mendatangkan pemain yang cukup bisa mengisi peran second striker dalam formasi platih Simone Inzaghi secara teratur.

Belotti dianggap Inter Milan sebagai penyerang tengah murni yang tidak sedang dibutuhkan Beneamata saat ini.

Sedangkan dengan kedatangan Correa, Nerazzurri menanggap karakteristiknya mirip untuk bermain di belakang penyerang murni seperti Edin Dzeko.

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved