Timnas Indonesia
Daftar Nama 30 Pemain yang Masuk Skuad Timnas Indonesia U-19 untuk TC di Spanyol, Ada 10 Wajah Baru
Siapa saja 30 pemain yang masuk skuad Timnas Indonesia U-19? Ada 10 nama wajab baru serta tiga pemain yang sedang berkarier di luar negeri
TRIBUNJOGJA.COM - Skuad Timnas Indonesia U-19 berisi 30 pemain. Dari 30 pemain yang masuk skuad Timnas Indonesia U-19 tersebut, 10 di antaranya adalah wajah baru. Selain itu, ada tiga di antaranya adalah pemain yang sedang bermain di luar negeri.
Sebanyak 30 pemain yang masuk daftar skuad Timnas U-19 Indonesia tersebut dijadwalkan berangkat ke Spanyol untuk melakoni training center (TC) pada 26 Desember 2020.
Mereka akan menjalani pemusatan latihan di Spanyol sebagai bagian dari persiapan Timnas U-19 Indonesia jelang Piala AFC dan Piala Dunia U20 2021.
Nah, siapa saja 30 pemain yang masuk skuad Timnas Indonesia U-19 dan 10 nama wajab baru serta tiga pemain yang sedang berkarier di luar negeri tersebut, berikut daftar nama pemain garuda muda selengkapnya.

Masuknya 30 nama dalam daftar skuad Timnas Indonesia U-19 tersebut telah dipastikan oleh pelatih sekaligus manajer Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
Langkah TC di luar negeri untuk kali ketiga ini merupakan lanjutan persiapan timnas U19 Indonesia menjelang Piala AFC dan Piala Dunia U20 2021.
Sebelumnya, Shin Tae-yong telah membawa timnas U19 Indonesia TC di luar negeri, yakni Thailand dan Kroasia.
TC di Thailand digelar pada Februari 2020, sementara berada Kroasia selama dua bulan lamanya, tepatnya sejak akhir Agustus hingga awal November.
30 nama dari skuad timnas U19 Indonesia akan berangkat ke Spanyol pada 26 Desember 2020.
Di sana, mereka juga akan menjalani laga uji coba dengan klub-klub kuat.
Skuad Timnas Indonesia
Timnas Indonesia U-19
Timnas U-19 Indonesia
Shin Tae-yong
Timnas Indonesia
Piala Dunia U-20 2021
Piala AFC 2020
Tribun Jogja
Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2022, Uji Coba Kekuatan Pasukan Shin Tae-yong |
![]() |
---|
Siaran Langsung Timnas Indonesia U-22 vs Tira Persikabo Malam Ini Tayang di TV Indosiar |
![]() |
---|
Link Siaran Langsung & Live Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Tira Persikabo Malam Ini |
![]() |
---|
36 Pemain Timnas Indonesia U-22 Dipanggil Shin Tae-yong untuk TC di Jakarta |
![]() |
---|
Timnas U-19 dan U-22 Jalan TC Hampir Bersamaan, Begini Pembagian Tugas Shin Tae-yong |
![]() |
---|