MotoGP
Berita MotoGP 2020: Andrea Dovizioso Akui Marc Marquez Terlalu Kuat untuk Semua Pembalap
Andrea Dovisioso berbicara tentang perjalanannya sepanjang musim 2019, rivalitasnya dengan Marc Marquez, dan rencana Ducati untuk musim 2020.
Berita MotoGP 2020: Andrea Dovizioso Akui Marc Marquez Terlalu Kuat untuk Semua Pembalap
TRIBUNJOGJA.COM - Andrea Dovizioso membicarakan tentang pengalamannya sepanjang musim 2019 dan persiapannya menjelang musim 2020, termasuk rivalitasnya dengan Marc Marquez di tahun depan.
Dovi membicarakan bahwa target Ducati di kejuaraan musim 2019 tidak dapat terpenuhi.
Pembalap Italia ini harus terima untuk menjadi juara kedua dengan torehan poin 269, selisih 58 poin dari juara dunia MotoGP 2019, Marc Marquez.
"Tujuannya adalah untuk berjuang dan memenangkan kejuaraan. Dan kami tidak bisa mendapatkannya. Kami tidak senang dengan itu," kata Andrea Dovizioso, dikutip dari laman Crash.net, Selasa (17/12/2019).
Dia menyatakan bahwa masih ada beberapa hal yang perlu ditingkatkan dan dikerjakan agar Ducati bisa meraih hasil maksimal di musim 2020.

Selain faktor motor, Dovi menggarisbawahi bahwa Marc Marquez juga menjadi ancaman yang tak bisa diremehkan.
Menurutnya, Marc sudah melakukan hal 'gila' untuk memecahkan beberapa rekor dan memenangkan gelar.
Honda juga menjadi tunggangan yang mendukung aksi 'gila' Marc di lintasan.
• Sejak Satu Tim di MotoGP, Alex Marquez Akui Marc Marquez Mulai Pelit Bagi Tips
• Kata Valentino Rossi Persiapan Yamaha Sambut MotoGP 2020
Maka, keduanya adalah perpaduan yang serasi.
Berita MotoGP
berita motogp hari ini
MotoGP 2020
Daftar Pembalap MotoGP 2020
Jadwal MotoGP 2020
Pebalap Marc Marquez
Andrea Dovizioso
Tribunjogja.com
UPDATE Jelang MotoGP 2021, Profil Motor dan Pembalap Tim Pramac Racing Ducati Musim 2021 |
![]() |
---|
MOTOGP 2021 - Jadwal Terbaru, Prediksi & Channel TV Trans7: Pengamat Bicara Peluang Valentino Rossi |
![]() |
---|
BERITA MotoGP - Marc Marquez Yakin Lebih Kuat Pascacedera Lengan, Optimistis Tatap MotoGP 2021 |
![]() |
---|
Marc Marquez Terancam Absen hingga 7 Seri Balapan MotoGP 2021 |
![]() |
---|
BERITA MOTOGP - Infeksi Akibat Operasi Sebelumnya, Marc Marquez Harus Jalani Perawatan Khusus |
![]() |
---|