Liga Inggris
Jadwal Liga Inggris Pekan 30, Dibuka Crystal Palace vs Brighton Ditutup Arsenal vs MU
jadwal Liga Inggris pekan 30 dibuka dengan pertandingan Crystal Palace vs Brighton ditutup Arsenal vs Manchester United
Penulis: Iwan Al Khasni | Editor: Iwan Al Khasni
10. Arsenal vs Manchester United pukul 23.30 WIB.
Arsenal vs Manchester United
Kedua tim punya sejarah panjang pertemuan dan persaingan kompetisi Liga Inggris.
Keduanya kini bersaing ketat dipapan klasemen Liga Inggris dengan peroleh poin yang tipis.
Manchester United berada diperingkat 4 poin 58.
Sedangkan Arsenal diperingkat 5 dengan poin 57.
Sebagai tuan rumah, Arsenal jangan sampai terpeleset saat menghadapi Manchester United.
Apalagi Manchester United sedang on fire seusai lolos ke babak perempat final Liga Champions mengalahkan PSG.
Manchester United mencetak tiga gol di kandang Paris Saint-Germain (PSG) pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2018-2019. Manchester United unggul gol
tandang.
Baca: Hasil Liga Champions Tadi Malam dan Dini Hari Tadi, Cuplikan Gol PSG vs MU
Baca: Dua Pemain Timnas U-22 Ini Ternyata Polisi, Mereka Naik Pangkat Setelah Bawa Indonesia Juara AFF
Baca: Kisah Nyata Keanu Reeves dari Hidup Sederhana, Sumbangkan Gaji Hingga Masa Lalunya yang Memilukan
Baca: Penjelasan BMKG Yogyakarta Penyebab Hujan Turun Siang atau Malam Hari
Sementara Arsenal dijadwalkan main tandang pada kompetisi Liga Europa 2018/19 ke markas Rennes di Roazhon Park, Jumat (8/3/2019).
Rennes kuat saat main kandang, sedangkan Arsenal tak meyakinkan pada laga-laga tandang.
Jika Arsenal mampu menang, kemenangan itu bisa jadi suntikan semangat melawan Manchester United diakhir pekan.
Pertemuan terakhir Arsenal dan Manchester United pada piala FA, Arsenal kalah dikandang sendiri dengan skor 1-3.
Berikut Top Five Goals Arsenal vs Manchester United
Subscribe Tribunjogja Official
Baca: Hasil Liga Champions Tadi Malam dan Dini Hari Tadi, Cuplikan Gol PSG vs MU
Baca: Dua Pemain Timnas U-22 Ini Ternyata Polisi, Mereka Naik Pangkat Setelah Bawa Indonesia Juara AFF ( Tribunjogja.com )
