Sepuluh Orang yang Nekat Operasi Plastik Demi Mirip Sang Idola

Mereka sebenarnya memiliki wajah tampan dan cantik, tapi pesona sang idola telah membuat mereka ingin mengubah penampilannya.

Editor: Mona Kriesdinar
Jordan operasi Plastik supaya mirip Kim Kardashian 

Dalam sebuah wawancara sebagaimana dilansir The Huffington Post, ia mengaku sengaja mengubah penampilannya itu lantaran ia merasa lebih percaya diri setelah mengubah dirinya mirip Kim Kardashian.

3. Myla Sinanaj

Mirip Kim_2
Mirip Kim_2 ()

Sedikit berbeda dengan yang lainnya, Myla Sinanaj kesal lantaran ia kerap kali disebut mirip Kim Kardashian tapi untuk versi gemuknya. Akhirnya ia pun memutuskan untuk menjalani operasi plastik hingga bisa benar-benar mirip Kim Kardashian.

"Aku terobsesi dengan bentuk tubuhnya, dan aku ingin tubuhnya benar-benar mirip dia," jelasnya sebagaimana dilansir TMZ.

Untuk memuluskan niatnya, perempuan ini harus merogoh kocek hingga 30 ribu dolar untuk sejumlah operasi sedot lemak, pembesaran payudara dan mereka ulang bagian tubuh lainnya.

4. Donna 'Lady Gaga' Marie

Mirip gaga
Mirip gaga ()

Donna Marie Trego rela merogoh kocek hingga 100 ribu dolar demi untuk mengubah penampilannya menjadi mirip Lady Gaga.

Ia memang termasuk penggila berat Lady Gaga sehingga tak cukup baginya hanya sekadar jadi fans, tapi harus juga mirip dengan idolanya itu.

5. Yuh Reum Hong

Mirip Miranda Kerr_1
Mirip Miranda Kerr_1 ()

Remaja asal Korea Selatan ini bergitu terobsesi dengan Miranda Kerr. Ia pun menyulap penampilannya itu mulai dari bentuk rambut hingga make up nya supaya mirip sang supermodel. Ia juga menjalani operasi plastik untuk memuluskan niatnya menjadi seperti Miranda Kerr.

6. Kitty

Mirip Jennifer Lawrence
Mirip Jennifer Lawrence ()

Ia menghabiskan 25 ribu dolar untuk membayar biaya operasi plastik supaya dirinya bisa mirip sang idola, Jennifer Lawrence.

7. Maat dan Mike Shlepp

Mirip Brad Pitt
Mirip Brad Pitt ()

Keduanya begitu terobsesi oleh sosok Brad Pitt sehingga rela merogoh kocek hingga 20 ribu dolar untuk operasi plastik.

8. Toby Sheldon

Mirip Justin Bieber
Mirip Justin Bieber ()
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved