Sea Games 2017

Inilah Penampilan Menawan Rifda Irfanaluthfi, Atlet Peraih Emas di Sea Games

Atlet Indonesia Rifda Irfanaluthfi menambah perolehan medali di SEA Games 2017 dari cabang olahraga senam

Editor: Mona Kriesdinar
instagram / rifda_irfanaluthfi
Atlet Indonesia Rifda Irfanaluthfi menambah perolehan medali di SEA Games 2017 dari cabang olahraga senam 

TRIBUNJOGJA.com - Atlet Indonesia Rifda Irfanaluthfi menambah perolehan medali di SEA Games 2017 dari cabang olahraga senam, Rabu (23/8/2017).

Dilansir dari Bolasport.com, medali yang didapat Rifda merupakan emas pertama cabang senam dalam nomor Apparatus Balance Beam.

Baca: Mahasiswa Amikom Berhasil Masuk Final Topcoder Open 2017 di New York

Selain itu Rifdah juga berhasil membawa pulang medali perunggu dari nomor Aparatus Exercise.

Sebelumnya Rifdah juga sudah mengantongi medali perak pada cabang nomor meja lompat putri. Juga medali perunggu dari nomor palang bertingkat.

Gadis yang masih berusia 17 tahun ini mahir dalam olahraga senam.

Gerakan senam yang dia posting di akun Instagram menujukkan kemampuannya dalam olahraga senam.

Ia sangat lentur dan lihai menujukkan aksinya saat lakukan latihan.

Yuk, intip bagaimana kemahiran Rifda Irfanaluthfi si atlet cabang olahraga senam satu ini.

Sumber: BolaSport.com
Halaman
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved