Kumpulan Doa Harian

Doa Terhindar Dari Sifat Durhaka, Munafik dan Riya

Penting bagi setiap muslim untuk memohon perlindungan kepada Allah agar di hindarkan dari sifat durhaka, munafik dan riya

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Iwan Al Khasni
Bing AI
seorang wanita yang sedang berdoa dengan penuh kekhusyukan 

Pastikan bahwa setiap langkah yang Anda ambil berdasarkan pada niat yang benar dan tujuan yang mulia.

b. Memperkuat Iman, perkuan iman Anda melalui ibadah dan memperbanyak amalan baik.

Seseorang akan lebih sulit tergoda oleh sifat-sifat negative seperti durhaka, munafikm dan riya

c. Membaca dan memahami al-quran, al-quran akan memberikan banyak petunjuk terkait bahaya dari sifat-sifat buruk.

Dengan memhami dan mengamalkan ajaran Al-quran seseorang bisa terhindar dari sifat durhaka, munafik, dan riya.

d. Berkumpul dengan Orang-orang Shalih, lingkungan akan sangat mempengaruhi karakter Anda.

Bergaulah dengan orang-orang yang shalih dan berman.

Ini akan membantu Anda dalam menjaga diri dari pengaruh negative fan menumbuhkan sifat-sifat baik.

 

Sifat durhaka, munafik dan riya merupakan sifat yang sangat berbahaya serta bisa merusak kehidupan dunia dan akhirat.

Maka dari itu, penting bagi setiap muslim untuk meminta perlindungan kepada Allah melalui doa-doa yang diajarkan oleh Rasulullah SAW.

Dengan demikian, kita dapat menjalanihidup dengan lebih baik,penuh keberkahan dan selalu dalam lindungan Allah Swt.

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved