Contoh Naskah Pidato

Contoh Teks Pidato Singkat dan Mudah Tema Tentang Ekonomi

Ketimpangan ekonomi merupakan masalah serius yang mempengaruhi kehidupan banyak orang.Hal ini juga yang bisa menghambat pertumbuhan ekonomi kita

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Ikrob Didik Irawan
zoom-inlihat foto Contoh Teks Pidato Singkat dan Mudah Tema Tentang Ekonomi
Pinterest
Contoh Teks Pidato Singkat dan Mudah Tema Tentang Ekonomi

Selain itu kita juga perlu memastikan bahwa peluang kerja tersedia untuk kita semua, tanpa memandang latar belakang sosial atau ekonomi.

Kedua, kita harus mendorong investasi dalam sektor – sektor yang berpotensi menciptakan lapangan kerja.

Hal ini mencakup dukungan wirausaha lokal dan industri kecil dan menengah.

Dengan cara inilah, kita mampu memperkuat perekonomian lokal dan memberikan kesempatan kepada warga negara untuk berkembang.

Hadirin yang saya hormati dan berbahagia, mengatasi ketimpangan ekonomi bukanlah tugas yang mudah, tetapi ini adalah tugas yang harus kita emban bersama – sama.

Kita harus bekerja sama untuk menciptakan masyarakat yang lebih adil dan lebih makmur, di mana setiap warga negara memiliki peluang yang sama untuk sukses.

Sekian pidato yang dapat saya sampaikan, mohon maaf sebesar – besarnya apabila terdapat perilaku dan tutur kata yang kurang berkenan di hati kalian semua.

Terimakasih, sampai jumpa dan salam sejahtera.

Baca juga: Contoh Naskah Pidato Singkat Bertema Tentang Cinta Lingkungan

2. Teks Pidato 2 : Pentingnya Kewirausahaan dalam Perekonomian

Assalamualaikum Wr.Wb.

Sebelum memulai pidato pada hari ini, marilah kita panjatkan  puji syukur kehadirat Allah SWT.

Berkat taufik dan hidayah-Nya kita bisa berkumpul di pagi menuju siang hari ini dengan keadaan sehat dan berbahagia.

Shalawat serta salam senantiasa kita junjungkan kepada Nabi Muhammad SAW.

Pada pagi hari ini, saya ingin mengajak para hadirin semua untuk mengetahui bagaimana “Pentingnya Kewirausahaan dalam Perekonomian”.

Kewirausahaan adalah mesin utama yang mendorong pertumbuhan ekonomi dan menciptakan lapangan kerja.

Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved