Lirik Lagu Afgan

Lirik Lagu Afgan - Setia Menunggu - Tuhan yang tau Betapa ku simpan rasaku

Lirik Lagu Setia Menunggu Afgan.Lagu Setia Menunggu menjadi bagian Album Afgan Syahreza bertajuk Dekade yang dirilis tahun 2018.

Penulis: Yudha Kristiawan | Editor: Yudha Kristiawan
tribunnews
Afgan Syahreza 

TRIBUNJOGJA.COM - Lirik Lagu Setia Menunggu Afgan :

Tuhan yang tau
Betapa ku simpan rasaku
Meski ini tak mungkin
Ku bersamamu

Sejak ku putuskan
Menunggu dalam ketidakpastian
Itulah janji hati
Yang siap terluka

Jika Cinta harus memilih
Jika jalanku penuh lirih
Aku mencintaimu
Lebih dari apa yang kau tau
Jika memang tak akan mungkin
Jiwa aku menentang takdir
Aku tak salah
Teguhkan niatku
Tuk setia menunggu

Ku setia menunggu

Sejak ku putuskan
Menunggu dalam ketidakpastian
Itulah janji hati
Yang siap terluka

Jika Cinta harus memilih
Jika jalanku penuh lirih
Aku mencintaimu
Lebih dari apa yang kau tau

Jika memang tak akan mungkin
Jiwa aku menentang takdir
Aku tak salah
Teguhkan niatku
Tuk setia menunggu

Aku tak salah teguhkan niatku
Tuk setia menunggu

Baca juga: Lirik Lagu Afgan - Panah Asmara - Berdebar rasa di dada setiap kau tatap mataku

Lagu Setia Menunggu menjadi bagian Album Afgan Syahreza bertajuk Dekade yang dirilis tahun 2018.

Di Album kelima nya ini, Afgan membawakan 14 lagu. Album ini menampilkan 4 lagu baru dan 3 lagu yang diaransemen ulang.

Lagu andalan di Album ini berjudul Heaven. Sementara itu beberapa lagu di Album ini juga menjadi hits di antaranya Dia Dia Dia, Bawalah Cintaku, Bukan Cinta Biasa dan Masih Untukmu.

Afgan sendiri mulai dikenal sebagai solois saat merilis debut album perdananya di tahun 2008 bertajuk Confession No.1.

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved