Selain Air Putih, Berikut 4 Bahan Alami yang Bisa Digunakan untuk Mengatasi BAB pada Anak
Konsumsi air putih rutin dapat mencegah susah buang air besar pada anak. Selain air putih ada 4 bahan alami yang bisa mengurangi sembelit pada anak.

Tribunjogja.com - Anak-anak biasanya lebih menyukai berbagai macam minuman yang berasa dan berwarna. Padahal air putih lebih menyehatkan bagi tubuh.
Orang tua perlu memberi air putih cukup untuk cairan anak-anak.
Minuman berasa dan berwarna mengandung gula dalam jumlah besar sehingga berdampak buruk bagi kesehatan.
Anak perlu rutin meminum air putih, namun porsinya berbeda dnegan orang dewasa.
Kebutuhan cairan normal pada orang dewasa sekitar 2-4 persen berat badan. Sedangkan anak-anak kebutuhan cairan normal sekitar 10-15 persen dari berat badan.
Mengutip dari Nakita, berikut daftar kebutuhan air untuk anak-anak berdasarkan usia, berat badan dan aktivitas :
- Usia 1-3 tahun = 1,1 liter/hari = 4 gelas
- Usia 4-6 tahun = 1,4 liter/hari = 6 gelas
- Usia 7-9 tahun = 1,6 liter/hari = 6 gelas
- Anak laki-laki usia 10-12 tahun = 1,8 liter/hari = 7 gelas
Pengunjung Sidang Remaja Pembawa Bendera Saat Demo : Jangan Nunduk Lutfi, Kalian Tidak Salah |
![]() |
---|
SEDANG BERLANGSUNG Live Streaming Persebaya vs Arema FC Liga 1 2019, Live Indosiar |
![]() |
---|
NIVA, Alat Pendeteksi Penyakit Jantung yang Dikembangkan ITB dan STEI Resmi Diluncurkan |
![]() |
---|
Live Streaming Liga 1 2019, Sedang Berlangsung Persebaya Surabaya vs Arema FC, Live Indosiar |
![]() |
---|
Putra Sulung Presiden Jokowi Gibran Resmi jadi Balon Wali Kota Solo, Daftar Lewat DPD PDIP Jateng |
![]() |
---|