Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan Ini : Ada Laga Manchester United, Liverpool, Chelsea, Newcastle

Akhir pekan ini, sepak bola eropa akan kembali bergulir setelah sempat libur lantaran ada jeda internasional selama dua pekan.

Editor: Mona Kriesdinar
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Inggris. 

Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan Ini : MU vs Leicester, Liverpool vs Newcastle, Wolverhampton vs Chelsea

TRIBUNJOGJA.COM - Akhir pekan ini, sepak bola eropa akan kembali bergulir setelah sempat libur lantaran ada jeda internasional selama dua pekan.

Jadwal pertandingan pada akhir pekan ini akan diwarnai sejumlah laga bergengsi.

PSemisal duel antara Manchester United vs Leicester City, Sabtu (14/9/2019) malam.

Laga Man United vs Leicester ini menandai reuni bek Setan Merah, Harry Maguire dengan mantan timnya itu.

Selain Man United vs Leicester, pada hari yang sama ada pula laga Liverpool vs Newcastle, Wolverhampton vs Chelsea, Tottenham Hotspur vs Crystal Palace, dan Norwich City vs Manchetser City.

Sementara itu, Arsenal baru akan bermain pada hari Minggu menghadapi tuan rumah Watford.

Jadwal Liga Spanyol

Di Liga Spanyol, Real Madrid akan menantang Levante pada pertandingan yang berlangsung Sabtu petang.

Beberapa jam kemudian, giliran Atletico Madrid yang akan menantang tuan rumah Real Sociedad.

Laga terakhir hari pertama pekan ke-4 La Liga ditutup dengan duel antara Barcelona vs Valencia yang tayang pada Minggu dini hari WIB.

Jadwal Liga Italia

Beralih ke Liga Italia, Juventus akan menantang tuan rumah Fiorentina.

Adapun Napoli akan menjamu Sampdoria, demikian pula Inter Milan yang akan kedatangan Udinese.

Berikut jadwal siaran langsung sepak bola pada 14-15 September (dalam WIB):

Sabtu, 14 September:

Sumber: Kompas.com
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved