Aremania Bawa Bendera 100 Meter

Pemandangan menarik terlihat saat para Aremania ini akan memasuki Stadion. Puluhan Aremania terlihat mengusung bendera merah putih.

Penulis: akb | Editor: oda
tribunjogja/jihadakbar
Pemandangan menarik terlihat saat para Aremania ini akan memasuki Stadion. Puluhan Aremania terlihat mengusung bendera merah putih sepanjang 100 meter. 

Laporan Reporter Tribun Jogja, Jihad Akbar

TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA - Ribuan suporter Arema Cronus yang berjuluk Aremania memadati stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (19/12/2015).

Pemandangan menarik terlihat saat para Aremania ini akan memasuki Stadion. Puluhan Aremania terlihat mengusung bendera merah putih sepanjang 100 meter.

Pemandangan ini terlihat sebelum bergulirnya pertandingan Arema Cronus vs Surabaya United.

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved